Kategori: Berita Kegiatan
-
Program Da’i goes to NL SGB
Program Da’i goes to NL Bersama Ust. Hendra Wijaya Lc. Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh, Teriring doa dan Salam, semoga Allah SWT senantiasa memberkahi dan meridhai segala aktivitas keseharian kita. Shalawat dan salam semoga tercurah kepada nabi besar Muhammad SAW, juga keluarga dan para pengikutnya hingga akhir zaman. Bersama ini SGB Utrecht mengundang Bapak2, Ibu2, Saudara/i sekalian…
-
SGB Utrecht Belanda sukses menyelenggarakan Dialog Kebangsaan Bersama Badan Sosialisasi MPR
SGB Utrecht Belanda sukses menyelenggarakan Dialog Kebangsaan Bersama Badan Sosialisasi MPR Pada Selasa, 4 Desember 2018 bertempat di Stichting Generasi Baru (SGB) Utrecht, Belanda, telah terselenggara acara Dialog Kebangsaan bersama dengan badan sosialisai Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR-RI) dengan tema 4 Pilar Kebangsaan dalam Menjawab Tantangan Global. Acara tersebut diihadiri oleh delapan pembicara yang merupakan delegasi…
-
Silaturrahim FORKOM Belanda
Sejak beberapa bulan yang lalu, Stichting Generasi Baru (SGB-Utrecht) mencoba meng-inisiasi untuk membentuk forum komunikasi antar pengajian kota dengan mengajak beberapa komunitas pengajian-pengajian kota seluruh Belanda, diantaranya Keluarga Muslim Delft (KMD), De Gromiest Groningen, Pengajian Wageningen, IMEA Enschede, MUSIHOVEN Eindhoven, KEMUNI Nijmegen dan KAMIL Limburg Maastricht. Lewat diskusi dan brainstorming yang dilakukan secara online, muncul ide…
-
Rekapitulasi ZIS Ramadhan 1439 H
Rekapitulasi Final Pengumpulan Zakat Infak Shadaqah Ramadhan 1439 H Assalamu’alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh, Bapak/Ibu/Saudara/i warga komunitas muslim Indonesia di Utrecht dan seluruh Belanda yang semoga senantiasa dalam lindungan dan rahmat Allah SWT, Berikut kami laporkan Rekapitulasi Final Pengumpulan Zakat Infak Shadaqah Ramadhan SGB – PKPU Human Initiatieve per tanggal 15 Juni 2018 : A. Zakat fitrah dari…
-
Utrechtse Moslims vieren Suikerfeest
Woensdag, 6 Juli 2016 PROVINCIE UTRECHT – Voor veel moslims is woensdag het einde van de ramadan. Dat betekent dat ze het Suikerfeest vieren. Turkse moslims vierden dinsdag al Suikerfeest, maar Marokkanen en Indonesiërs gaan uit van een andere kalender. Dus is het woensdagochtend vroeg feest, onder andere in het Indonesisch Cultureel Centrum in de Utrechtse…
-
SGB menyambut Ramadhan dengan acara KALAMI
Beragam cara kaum muslim di berbagai negara menyambut datangnya bulan suci Ramadhan. Komunitas muslim Indonesia yang bermukim di Utrecht- Belanda dan tergabung dalam perkumpulan SGB (Stichting Generasi Baru), jelang Ramadhan tahun ini kembali menyelenggarakan kegiatan keilmuan yang diberi nama Kajian Islam Musim Semi (KALAMI) 2018 dengan tema “Cinta Bersemi Bersama Al Qur’an”. Para peserta kajian…
-
Kajian Islam Musim Semi (KALAMI) 2018
Dokumentasi foto2 Kalami 2018 Ringkasan Materi Kajian Tafsir Ramadhan 93. QS. Adh-Dhuha (1) a 81. QS. At-Takwir SLIDES MATERI KALAMI SGB 1 Melabuhkan Al-Quran dalam Hati.pdf (30MB) SGB 2 Tadabbur Surah Al Fatihah.pdf (17MB) SGB 3 Hoax dan Jebakan Persepsi Menurut al-Quran (14MB) SGB 4 Menyambut dan Meraih Kemuliaan dengan al-Quran dan bulan Ramadan (11…