Categorie: Berita Kegiatan

  • Seri Kajian Online Ramadhan SGB bersama USB

    Seri Kajian Online Ramadhan SGB bersama Ustadz Dr. Saiful Bahri, MA Ke pasar Kranji beli kain Datang sore sebelum redup Mari ikut seri ngaji online Tentang Alquran petunjuk hidup Assalamu’alaykum Warahmatullahi Wabarakatuh, Selama 4 kali pertemuan, *Ustadz Dr. Saiful Bahri, MA* akan mengajak kita semua untuk mempelajari bersama bagaimana *sejarah penulisan dan qiraat Al-Quran (1)*…

  • Kajian Online Forkom NL bersama Ust DR. Agus Setiawan, Lc, M.A

    Link Kajian di Youtube: https://youtu.be/nnPD3Kx5wuY Kajian Online Forkom NL bersama Ust DR. Agus Setiawan, Lc, M.A 💻 Link Kajian Online: https://youtu.be/nnPD3Kx5wuY (Youtube Live) Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh SGB berkolaborasi dengan Forum Komunikasi pengajian-pengajian kota di Belanda (Forkom NL) mempersembahkan Kajian Online Live: “Fiqih Puasa di Negeri Minoritas” Bersama: 👳🏻‍♂️ Ustadz DR. Agus Setiawan, Lc, M.A 🕙…

  • Kajian Online Forkom NL bersama Ust Oemar Mita

    Rekaman Kajian Online di Youtube: https://youtu.be/MqwiKlyWOhs Kajian Online Forkom NL bersama Ust Oemar Mita 💻 Link Kajian Online Interactive: http://bit.ly/kajianliveforkomNL   (Zoom Webinar) Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh SGB berkolaborasi dengan Forum Komunikasi pengajian-pengajian kota di Belanda (Forkom NL) mempersembahkan Kajian Online Interactive: “Hikmah Dibalik Musibah” Bersama: 👳🏻‍♂️ Ustadz Oemar Mita, Lc 🕙 *Sabtu 4 April 2020*…

  • Kajian Online Forkom Belanda bersama Ust. Dr. Saiful Bahri MA

    Kajian Online USB bersama Forkom NL 💻 Link kajian di youtube: https://youtu.be/EepQLX4JDk0 Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh ”Kondisi sulit yang kita hadapi sekarang terkait wabah Covid19 hendaknya menjadi hikmah dan tidak membuat kita lupa akan ibadah dan persiapan kita menghadapi ramadhan yang akan hadir sebentar lagi… Temukan kembali semangat untuk menjaga ibadah dan mempersiapkan diri dalam menyambut…

  • Kajian Islam bersama Imam Shamsi Ali

    15 Februari 2020 Bertempat di gedung serba guna Indonesisch Cultureel Centrum Utrecht (ICCU) atau Pusat Kebudayaan masyarakat Indonesia di kota Utrecht pada hari Jumat, 14 februari dan hari Sabtu 15 Februari 2020, Stichting Generasi Baru (SGB-Utrecht) menyelenggarakan acara kajian islam yang bertemakan “Actualizing Islam as Rahmatan Lil Alamin in Western Multi-Cultural World” bersama imam besar…

  • Kajian Ustadz Shamsi Ali bersama SGB Utrecht

    📂 Pendaftaran via link berikut (Register now): http://bit.ly/KajianUSA Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh Stichting Generasi Baru Utrecht mempersembahkan: Kajian USA bersama SGB Utrecht Actualizing Islam as “Rahmatan Lil Alamin” in Western-Multicultural World 👳🏻‍♂ Ustadz Shamsi Ali (Founder Pesantren Nur Inka Nusantara Madani, New York, USA) Sesi I Jum’at, 14 February 2020 20.00 – 22.00 CET (In English)…

  • Wisata Kuliner Sambil Beramal di Kota Utrecht

      Foto : Area Mesjid Ulu Camii tempat pelaksanaan bazaar akhir tahun Persaudaraan di rantau senantiasa menyimpan cerita yang tidak biasa. Bertahun-tahun menetap di negeri orang, dengan segenap perbedaan yang harus dijalani, membuat kami, diaspora Indonesia memiliki rasa senasib sepenanggungan. Semangat kebersamaan terjalin begitu erat. Ini terlihat jelas ketika kita mengikuti beragam acara dan kegiatan…

  • Safari Dakwah UAH di Belanda

    Cuaca dingin di Kota Utrecht pada hari Sabtu tanggal 30 November 2019, tidak menyurutkan semangat komunitas muslim Indonesia di Belanda, khususnya yang tergabung dalam komunitas muslim Indonesia SGB (Stichting Generasi Baru), untuk menghadiri kajian islam yang diselenggarakan di ruang serbaguna (musholla) SGB-Utrecht atau di Indonesisch Cultureel Centrum Utrecht (ICCU).   Majelis ilmu kali ini,  semakin…

  • Muslim Indonesia bangun masjid Indonesia pertama di kota Utrecht Belanda

    REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Perusahaan yang bergerak di bidang retail busana Muslim ternama, Elcorps, mendukung rencana pembangunan Indonesisch Cultureel Centrum Utrecht (ICCU). Yaitu masjid dan pusat Islam terpadu pertama di Utrecht, Belanda. Masjid ini nantinya sekaligus akan berfungsi sebagai pusat kebudayaan untuk mengenalkan Indonesia di BeIanda. Bentuk dukungan Elcorps itu diwujudkan dengan menggelar acara penggalanan dana…

nl_NL